Desa Mantang Sukses Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-30 Tingkat Kecamatan Batukliang - NESIANEWS.COM

Desa Mantang Sukses Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-30 Tingkat Kecamatan Batukliang

- Wartawan

Minggu, 23 Juli 2023 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NESIANEWS.COM – Penutupan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke-30 Tingkat Kecamatan Batukliang berlangsung meriah di Masjid Al-Huda Desa Mantang, Kecamatan Batukliang, Kabutapen Lombok Tengah, Ahad (23/7/2023).

Penyelenggaraan MTQ tingkat Kecamatan Batukliang dari tanggal 18-22 Juli 2023 dengan diikuti oleh lebih dari 100 peserta dari 11 Desa sekecamatan Batukliang.

Acara penutupan MTQ berlangsung meriah dilihat dari banyaknya penonton yang berbondong-bondong datang ke lokasi acara. Penonton yang hadir sangat antusias mengikuti acara tersebut.

BACA JUGA :  Sat Reskrim Polres Lombok Tengah Olah TKP Meninggalnya WNA Asal Australia

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

M Ali Akbar selaku koordinator sekertariatan MTQ Kecamatan Batukliang menyampaikan, pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan Batukliang ini berjalan lancar dan sukses. Ucapan terima kasih kepada seluruh jajaran yang terlibat dalam penyelenggaraan MTQ Tingkat Kecamatan Batukliang, terutama kepada panitia yang sudah menyiapkan penyelenggaraan MTQ ini sematang mungkin.

BACA JUGA :  Panitia Daerah Lantamal I Belawan Laksanakan Sidang Pantukhirda Calon Taruna AAL TA. 2023

Sementara itu, Kepala Desa Mantang Lalu Oktafian Miraja mengatakan, Alhamdulillah dengan adanya MTQ Tingkat Kecamatan Batukliang, kami Desa Mantang sebagai penyelenggara sangat merasakan antusias dari peserta maupun energi yang diberikan oleh masyarakat. Terlebih MTQ ini Tingkat Kecamatan jadi gaungnya lebih besar.

“Dari hasil adik-adik kita yang berlomba disini inshaAllah bisa mewakilkan Kecamatan Batukliang ditingkat Kabupaten dan semoga bisa ketingkat nasional juga,” ujarnya.

BACA JUGA :  KH.Yasin Hidayat Lc Dilantik Jadi Ketua DPW FUH & AMPUH 2023-2027

Lalu Oktafian berharap adanya penghargaan untuk adik-adik yang menjuarai MTQ Tingkat Kecamatan Batukliang ini.

“Kami berharap kepada Pemerintah Kabupaten ataupun Provinsi untuk memberikan penghargaan secara khusus kepada juara-juara MTQ Tingkat Kecamatan Batukliang di malam hari ini sebagai motivasi mereka untuk terus meningkatkan prestasinya diajang yang lebih besar,” tutupnya.

Berita Terkait

Jasa Raharja Jamin Korban Kecelakaan di Exit Tol Bawen Semarang Jawa Tengah
Kapolsek Kawasan Pelabuhan Laut Tano Gelar KRYD, Guna Antisipasi Tindak Pidana 3C
Berikan Kesan Hangat dan Semangat, Pangkoarmada I Kunjungi Lantamal XII
Kapolres Bima Kota Pimpin Apel Gelar Kelengkapan Kendaraan Dinas dan Almatsus dalam Rangka Kesipan Pengamanan Pemilu 2024
Jasa Raharja dan Polda Maluku Gelar Kampus Gathering
Ketum HIKMU Nabil M.Salim Serahkan Kaos Kie Raha FC
Tingkatkan Standar Keamanan Bandara, Apex In Security Review Digelar Di Bandara Lombok
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 September 2023 - 15:07 WIB

Kapolsek Maluk Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Di Binnaul Ummah

Minggu, 24 September 2023 - 09:35 WIB

Kapolda NTB Resmikan Rumah Terpadu di Desa Kediri Selatan Lobar

Sabtu, 23 September 2023 - 11:13 WIB

Sat Binmas Dan Bhabinkamtibmas Polres KSB, Dapatkan Arahan Serta Pelatihan Dari Direktorat Binmas Polda NTB.

Jumat, 22 September 2023 - 16:26 WIB

Polres Loteng Gelar Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

Jumat, 22 September 2023 - 13:04 WIB

Jonggat Jurnalis Family Wujudkan Keinginan Ibu Minasih Untuk Memiliki Rumah Layak Huni

Rabu, 20 September 2023 - 05:31 WIB

Musim Kemarau Polres Sumbawa Barat Berikan DIASIH dan Beberapa Himbauan Karhutla

Senin, 18 September 2023 - 21:47 WIB

Antusias Warga, Sambut Kedatangan Dit Samapta Polda NTB

Minggu, 17 September 2023 - 06:08 WIB

GIB Bersama Pemerintah Desa Perina Gelar Konser Amal Untuk Menyantuni Anak Yatim/Piatu Dan Yang Berhak

BERITA TERBARU