Kapolsek Jonggat Hadiri Launching Ekowisata Berbasis Desa Bisnis Inklusif - NESIANEWS.COM

Kapolsek Jonggat Hadiri Launching Ekowisata Berbasis Desa Bisnis Inklusif

- Wartawan

Selasa, 16 Mei 2023 - 18:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NESIANEWS.COM, LOMBOK TENGAH NTB – Kapolsek Jonggat AKP Bambang Sutrisno menghadiri acara Launching Ekowisata yang berbasis Desa Bisnis Inklusif di gedung kesenian Desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok Tengah pada Selasa 16/05/2023.

Selain dihadiri Kapolsek Jonggat juga nampak hadir Bupati Lombok Tengah, Dandim 1620/Lombok Tengah, Danramil Jonggat, Kadis Pertanian Lombok Tengah, Dirut Bank NTB, Camat Jonggat, Koordinator Konsorsium NTB dan Kepala Desa Sukarara.

BACA JUGA :  Mengangkat Tema Bonjeruk Culture Festival, HUT Desa Bonjeruk Ke-166 Kenalkan Tradisi, Adat dan Budaya

Adapun peserta Lounching Bisnis Desa ekowisata diantaranya: Bapeda Lombok Tengah, Dinas Perindustrian Koperasi dan UKM, Dinas DPMD, DP3AP2KB, Kesehatan , Perijinan, Parawisata, Pertanian, Bank Syariah, Camat Jonggat, Camat Peringgarata, Camat Batukliang, Pemdes Desa Ubung, Pagutan, Pemepek, Batu Tulis, Nyerot, Sukarara, Art Shop, Ada Mart, Hotel Dmex, Hotel Ilira, Lesehan Asri dan Komunitas 5 Desa.

BACA JUGA :  Bandara Lombok Catat Pertumbuhan Penumpang 19 Persen Pada Semester I 2023

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

BACA JUGA :  Mengawali Petualangan Culinary Terbaik di Alangen Beachfront Resto & Club

Launching ditandai dengan -Petoq benang kapas serta andang-andang yang dilanjutkan dengan penandatanganan piagam Desa Bisnis Inklusif Ekowisata Tenun Sukarara yang diiringi tabuhan gamelan.
Kegiatan berlangsung tertib lancar dan aman.

Berita Terkait

Mengawali Petualangan Culinary Terbaik di Alangen Beachfront Resto & Club
Mengangkat Tema Bonjeruk Culture Festival, HUT Desa Bonjeruk Ke-166 Kenalkan Tradisi, Adat dan Budaya
1.300 peserta meriahkan Rinjani Color Run 2023 di Sembalun
Pemkot Mataram Belum Berhasil Atasi Sampah di Taman Loang Baloq
Jasa Raharja Dorong Turis Mancanegara di Bali Disiplin Berlalu Lintas untuk Tekan Angka Kecelakaan
Pembangunan SPAM Cerorong Danau Biru Harus Didukung, Begini Penjelasanya
Progress Pembangunan Food Gallery di The Mandalika
Desa Lantan, Kawo, dan Semoyang Wakili Lombok Tengah untuk DGIP 2023
Berita ini 43 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 16:26 WIB

Polres Loteng Gelar Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

Rabu, 20 September 2023 - 16:02 WIB

Polisi Sahabat Anak, Polres Loteng terima kunjungan PAUD Kartini Wakul

Rabu, 20 September 2023 - 13:00 WIB

Rapat Koordinasi MTQ XXX Kabupaten Lombok Tengah 2023

Selasa, 19 September 2023 - 19:14 WIB

Serah Terima Jabatan, Dr. Ali Direktur Baru Poltekpar Lombok Siap Lanjutkan Program Dari Direktur Sebelumnya

Senin, 18 September 2023 - 10:33 WIB

Jasa Raharja dan Polda Maluku Gelar Kampus Gathering

Kamis, 7 September 2023 - 21:59 WIB

Bupati Lombok Tengah Buka Latihan Kader Muda IPNU dan IPPNU

Rabu, 6 September 2023 - 06:21 WIB

Pemda Loteng MOU Dengan UNJANI Bandung

Sabtu, 2 September 2023 - 13:53 WIB

Pertama Kalinya, Bupati Lombok Tengah Mewisuda Mahasiswa-Mahasiswi Sekolah Lansia Anggrek

BERITA TERBARU

Kriminal

Polsek Praya Timur Berhasil Ungkap Kasus Curanmor

Jumat, 22 Sep 2023 - 18:11 WIB

Pendidikan

Polres Loteng Gelar Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

Jumat, 22 Sep 2023 - 16:26 WIB

Peristiwa

Kamis, 21 Sep 2023 - 21:09 WIB