Polisi Sahabat Anak, Polres Loteng terima kunjungan PAUD Kartini Wakul

- Wartawan

Rabu, 20 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NESIAMEWS.COM – Tanamkan budaya tertib berlalu lintas sejak dini, Satuan Lalu Lintas Polres Lombok Tengah menerima Kunjungan murid PAUD (pendidikan anak usia dini) Kartini Wakul Kelurahan Renteng Kecamatan Praya di Lapangan Polres Lombok Tengah, Rabu (20/09/2023).

Kunjungan Paud Kartini Wakul di polres lombok tengah merupakan kegiatan outing class dalam rangka pengenalan keprofesian, kunjungan tersebut di sambut langsung oleh Kanit Dikyasa Sat Lantas Polres Lombok Tengah IPDA I Ketut Arnawa beserta anggotanya.

BACA JUGA :  Training The Trainer IHH Bentuk Upaya ITDC Membangun SDM Unggul di KEK Mandalika

Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat, SIK, melalui Kasat Lantas IPTU Abdul Rachman, STrk., SIK, mengatakan Polisi sahabat anak, kegiatan tersebut bertujuan untuk menumbuhkan budaya lalu lintas di usia dini.

ADVERTISEMENT

BACA JUGA :  Dr. Ir. H. Nanang Samodra Pendidik Harus Bisa Mengoptimalkan Implementasi Kurikulum Merdeka

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Dengan adanya program polisi sahabat anak dapat memberikan edukasi kepada anak di usia dini. Ini sebagai bentuk memberikan pembelajaran tentang budaya tertib berlalu lintas ” ujarnya.

“ Kita berikan sosialisasi tertib berlalu lintas. Dalam kegiatan ini anggota memperkenalkan kepada anak- anak tentang Rambu Lalu Lintas, pentingnya tertib berlalu lintas, serta mengajak anak usia dini untuk selalu menggunakan helm pada saat berkendara, “jelasnya.

BACA JUGA :  Bupati Loteng Siapkan Klinik Yatim dan Gratis Pengobatan Bagi Anak Yatim 

Ia berharap, dengan adanya program tersebut dapat membangun karakter budaya disiplin berlalu lintas dimulai dari usia dini dan mengenal tugas tugas dari Polisi.

“Pembentukan disiplin berlalu lintas sejak usia dini, di harapkan mampu menjadikan anak- anak menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas dimasa yang akan datang“ Pungkasnya.

Berita Terkait

Wisuda Lansia, Wabup Loteng Dorong agar Lansia Tetap Produktif
MGPA Sambut PPIA di Sirkuit Mandalika Kebanggaan Indonesia
Fikom Unitomo Siapkan Lulusan Mahasiswa Berkualitas di Era Post-Trut
Sambut Baik Tawaran ITDC & MGPA, MIF 2025 Bakal Digelar Diluar Kampus Poltekpar Lombok
2021 – 2024 Pimpin Loteng, Pathul – Nursiah Rehab dan Bangun 1016 Sarana Pendidikan
Poltekpar Lombok Sukses Menggelar Mandalika International Festival 2024
17 Negara Akan Hadir di MIF Poltekpar Lombok Tahun Ini
Tim PKM UNU NTB Bangun Santri Trash Hero di Madrasah Aliyah Nurul Ulum

Berita Terkait

Selasa, 31 Desember 2024 - 12:11 WIB

Wisuda Lansia, Wabup Loteng Dorong agar Lansia Tetap Produktif

Senin, 30 Desember 2024 - 21:03 WIB

MGPA Sambut PPIA di Sirkuit Mandalika Kebanggaan Indonesia

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Fikom Unitomo Siapkan Lulusan Mahasiswa Berkualitas di Era Post-Trut

Senin, 4 November 2024 - 17:23 WIB

Sambut Baik Tawaran ITDC & MGPA, MIF 2025 Bakal Digelar Diluar Kampus Poltekpar Lombok

Senin, 4 November 2024 - 10:04 WIB

2021 – 2024 Pimpin Loteng, Pathul – Nursiah Rehab dan Bangun 1016 Sarana Pendidikan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:08 WIB

Poltekpar Lombok Sukses Menggelar Mandalika International Festival 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 11:56 WIB

17 Negara Akan Hadir di MIF Poltekpar Lombok Tahun Ini

Senin, 23 September 2024 - 08:59 WIB

Tim PKM UNU NTB Bangun Santri Trash Hero di Madrasah Aliyah Nurul Ulum

BERITA TERBARU

Peristiwa

LMI Ajak INTI NTB Ikut Membangun Provinsi NTB

Minggu, 12 Jan 2025 - 14:59 WIB

Kriminal

Narkoba! Polisi Amankan Tiga Pria di Praya Timur

Sabtu, 11 Jan 2025 - 04:52 WIB