Perindo NTB Beri Sinyal Zul-Rohmi Jilid 2

- Wartawan

Rabu, 27 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NESIANEWS.COM – Kepastian Zul-Rohmi jilid 2 akan berlanjut diungkapkan oleh Ketua DPW Perindo NTB, Khairul Rizal. Dia memastikan Zul-Rohmi akan segera dideklarasikan untuk jilid 2 usai lebaran nanti.

“Jika Allah mengizinkan Insya Allah lanjut Zul-Rohmi jilid 2,” katanya.

Baik Bang Zul maupun Ummi Rohmi telah bertemu dan intens membangun komunikasi politik, termasuk politik untuk Pilkada NTB 2024 ini.

BACA JUGA :  Tingkatkan Kualitas Pariwisata, Poltekpar Lombok Gelar Pendidikan dan Pelatihan Teknis Parekraf Dasar Berbasis Kompetensi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pun dengan Khairul Rizal saat ini intens sosialisasikan Zul-Rohmi jilid 2 kepada pengurus-pengurus NWDI.

“Sedang komunikasi dengan semua pengurus daerah NWDI se-NTB untuk Zul-Rohmi jilid 2,” katanya.

BACA JUGA :  Seorang Siswi Diduga Membuang Bayi di Toilet PKM Kopang

Komunikasi tersebut untuk mempercepat deklarasi Zul-Rohmi segera dilakukan.

“Kalau sudah deklarasi Insya Allah semuanya akan terkoordinasi dengan baik,” ujar Khairul Rizal.

Hal yang sama juga dilakukan Khairul Rizal di Kantor TGB Center bahwa Zul-Rohmi jilid 2 akan dan pasti akan berlanjut.

BACA JUGA :  Bang Zul - Abah Uhel Deklarasi, Ribuan Masyarakat Mendukung!

“Dengan semua pengurus wilayah NWDI di Kantor TGB Center juga sudah ditegaskan dan jelaskan lanjut Zul-Rohmi jilid 2,” kata dia.

Pernyataan Khairul Rizal ini juga sekaligus menepis tudingan pihak yang mengatakan Zul-Rohmi akan berpisah. Hingga saat ini diketahui Zul-Rohmi masih tetap solid untuk jilid 2.

Berita Terkait

Gelar Rapimnas, Prabowo Berikan KTA Khusus Kepada LMI
Gede Wenten: Iqbal – Dinda Harus Merangkul Semua Masyarakat NTB
Akan Dilantik, LMI Minta OPD dan Relawan Tetap di Daerah
Komitmen LMI Untuk Memimpin NTB Tanpa Membeda-bedakan Dukungan
Desa Gemel Gelar Rapat Pembentukan Panitia PAW
KPU Gelar Rapat Pleno Penetapan Paslon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Lombok Tengah
Pasca Pilkada 2024, Warga NTB Diharapkan Tetap Jaga Kamtibmas
Iqbal – Dinda Gelar Syukuran di Ponpes Darul Muhajirin

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:06 WIB

Gelar Rapimnas, Prabowo Berikan KTA Khusus Kepada LMI

Rabu, 29 Januari 2025 - 01:21 WIB

Gede Wenten: Iqbal – Dinda Harus Merangkul Semua Masyarakat NTB

Sabtu, 25 Januari 2025 - 04:38 WIB

Akan Dilantik, LMI Minta OPD dan Relawan Tetap di Daerah

Kamis, 23 Januari 2025 - 08:09 WIB

Komitmen LMI Untuk Memimpin NTB Tanpa Membeda-bedakan Dukungan

Rabu, 15 Januari 2025 - 17:55 WIB

Desa Gemel Gelar Rapat Pembentukan Panitia PAW

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:36 WIB

KPU Gelar Rapat Pleno Penetapan Paslon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Lombok Tengah

Senin, 23 Desember 2024 - 14:32 WIB

Pasca Pilkada 2024, Warga NTB Diharapkan Tetap Jaga Kamtibmas

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:20 WIB

Iqbal – Dinda Gelar Syukuran di Ponpes Darul Muhajirin

BERITA TERBARU

Politik

Gelar Rapimnas, Prabowo Berikan KTA Khusus Kepada LMI

Jumat, 14 Feb 2025 - 14:06 WIB